Rabu, 23 November 2011

Awas! Virus Facebook


       Kemarin teman saya baru saja terkena virus dari facebook, namanya juga tidak tahu, mungkin teman saya tidak sengaja meng klik url yang sering muncul di chattingan, padahal orang yang mengirim bukan orang tersebut,
jadi seperti berjalan secara acak dan random bergantiaan, tetapi pasti anda semua sudah tahu jika itu virus, jika anda mendapatkan URL yang tidak jelas seperti: tinyurl.ly atau sebagainya, jangan pernaah di klik baik secaara sengaja ataupun tidak sengaja, jika anda mendapatkan pesan chat seperti itu, sebisa mungkin anda hapus atau anda tutup chatingannya untuk mengantisipasi agar tidak ter klik, sekarang dunia teknologi semakin berkembang, virus yang ada dalam url tersebut dapat membuat komputer anda menjadi Hang atau merusak software yang ada, karena virus itu, teman saya menjadi menginstal ulang PC nya, ya namanya juga tidak sengaja, jadi didunia maya kita harus selalu berhati-hati, banyak orang-orang yang jail yang bisanya hanya merusak dan mereka merasa puas jika virusnya bisa membuat PC si korban rusak dan harus install ulang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar